1.PAHAMI PENGAJARAN 5B
Sediakan waktu yang cukup banyak untuk bersaat teduh setiap hari dengan metode 5B. Untuk mengalami dan memahami gambaran besar mengenai Firman Tuhan hari ini.
2.MEMILIKI PIKIRAN & PERASAAN KRISTUS TIAP SAAT
Belajar dari Kristus lewat membaca dan merenungkan
Firman Kristus. Mulailah setiap hari belajar intim dengan
Yesus dengan menyadari kehadiran Kristus dan
memperkatakan Firman secara terus menerus sampai kita
memiliki pikiran Kristus.
3.SHARING
Sharingkan apa yang Anda dapat dari Firman Tuhan hari itu kepada teman komselmu dan praktekkan setiap hari.
4.BERPUASA
Dengan berpuasa, Anda dapat lebih intim
berhubungan dengan Allah
Renungan Harian: Challenge (Tantangan)
-
Judul : Challenge (Tantangan) “Word Play” By. Evert Kristian Ranga Ujian
dan cobaan dalam hidup adalah indikasi kekuatan batin, bukan kelemahan; itu
adal...
artikel yang menguatkan. makasih udah share. GBU
ReplyDelete